Archive for Januari 2014
Dampak Internet bagi Anak-anak
Dewasa ini dunia sudah tidak bisa terlepas dari yang namanya Internet.
Semua hal sudah bisa didapatkan dari Internet. Dari mencari artikel, biografi, mencari
tempat, hingga memesan barang atau makanan pun sudah bisa melalui Internet. Jujur
sih Internet itu sangat berguna bagi siapapun. Dari yang tidak bisa membuat
apa-apa, hingga jago membuat sesuatu. :D
Festival at Yogyakarta
Yogyakarta…
Yagyakarta itu salah satu provinsi
yang letaknya di Jawa bagian selatan. Yogya salah satu tempat atau
daerah yg direkomendasi untuk berlibur. Karena disana banyak tempat wisatanya,
mau tau dimana aja tempat wisatanya search aja di internet.
Turbo Assembler (TASM) win 7 32 bit
Kali ini saya akan membahas cara install Turbo Assembler (TASM)..
Ini langkah-langkahnya :
- Saya akan bertanya apakah sudah mempunyai TASM??
- Bila belum, download disini
- Install TASMnya, ini caranya :
- Di dalam folder terdapat fileINSTALL, klik 2 kali saja.
- Nanti keluar seperti ini. Selanjutnya tekan ENTER.